TNI AL Batalyon Infanteri 7 Marinir Teluk Pandan Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional Lewat Bakti Sosial dan Kesehatan
Pesawaran, 3 Februari 2025 – Dalam rangka mewujudkan ketahanan pangan nasional, TNI Angkatan Laut melalui Batalyon Infanteri 7 Marinir menggelar kegiatan bakti sosial dan bakti kesehatan di Markas Komando Yonif 7 Marinir, Kecamatan Teluk Pandan, Pesawaran, pada Senin (3/2/2025). Kegiatan ini menghadirkan berbagai kegiatan sosial dan layanan kesehatan yang diperuntukan kepada masyarakat umum secara gratis. […]